Kamis, 08 September 2016

pantai kukup

Indonesia dikelingin oleh lautan, otomatis ada pantainya, lebih dari puluhan ribu pantai tersebar di indonesia, salah satunya adalah pantai ini, Pantai ini bernama Kukup masih di daerah kabupaten wonosari, pasir pantainya yang putih dan bersih serta airnya yang bening serta tidak keruh membuat pesona pantai ini semakin indah di tambah lagi pemendangan pantai menjadi indah jika di lihat dari pulau kukup atau pulau jumino. Dan Jika dilihat dari atas pantai ini berbentuk Huruf W.

Untuk menuju pulau kukup dapat di tempuh dalam waktu 3 menit dari pantai dapat melewati jalan kecil yang sudah di sediakan oleh pengelola pantai dan jembatan untuk menyebrangi pulau.

disebelah barat terdapat bukit yang terputus terkena ombak, menyendiri di pinggir pantai, dan di sebelahnya terdapat bukit yang banyak terdapat coakan kecil seperti goa karang yang di genangi air laut.

garis pantai berbentuk huruf W serta dasar pantai yang berlantai karang, dan di tumbuhi banyak rumput rumput lau yang dangkal menjadi kan pesona tempat ini menjadi destinasi yang harus dikunjungi, keunikan pantai ini, kita dapat melihat jelas ikan ikan kecil, atau pun bintang laut yang berenang di karang pantai dengan air yang bersih serta jernih.

Untuk berenang di tempat ini saya sarankan jangan dilakukan, karena ombanknya yang kurang bersahabat, dan bibir pantainya tidak begitu luas.

bagi yang seneng akan biota laut di tempat ini juga menjual jeneis jenis ikan laut gurita laut, belut lautikan badut dan masih banyal lain dan yang kita tidak pernah jumpai di toko aquarium di jakarta.

dan pantai ini di jadikan sebagai tempat konserfasi biota laut di kabupaten wonosari, sangat menarik bukan, dan hati dati bila ada ubur ubur dipantai ini lebih baik menjauh, tetapi jangan kaget bila kepantai ini TIM sar yang berlokasi di pantai ini akan meninformasikan bahawa ada ubur ubur. dan hati karang di pinggir pantai banyak yang rerjal serta tajam dapat melukai kaki jika melintasinya.

Bagi yang ingin bermalam di tempat ini juga tidak usah khawatir karenan sudah ada tempat penginapan ditempat ini, area parkir yang luas dan cukup untuk pakir 20 bus besar